Langsung ke konten utama

Sifat Pria Berdasarkan Bulan Lahir


Ups.. saat ini cmn iseng-iseng aja.. lagi baca2 web eh dapet inspirasi buat isi blog ini.. Lumayan buat lucu-lucuan dimalam hari ini.. :D

JANUARI

Karakter menonjol dari kaum adam yang lahir di awal tahun adalah dia mudah sekali jatuh cinta [gak konsisten yak!], tapi segampang itu juga dia melupakan cintanya jika dikhianati [cepat berpaling dong! wkwk]. Sebenarnya dia termasuk cowok romantis, sayang dia selalu kesulitan mengungkapkan perasaannya. Maklum, mereka umumnya pemalu [malu-malu kucing diee]. Ia juga mudah cemburu.Cemburu pada yang lain. 'Penyakit' yang kerap membubarkan hubungan percintaannya [Ga boleh cemacem ya ama ni cowo].

FEBRUARI

Pemikirannya abstrak [hanya seniman yang ngerti] cerdas dan temperamental. Mood-nya suka berubah-ubah, terkadang rendah diri, pemalu dan sederhana. Terlalu sensitif dan mudah sakit hati [berkepribadian majemuk ni cowo.. wkwkw] Keberaniannya tinggi dan keras kepala. Tidak menyukai hal-hal yang dianggap tidak penting. Punya tekad kuat, cenderung ambisius dalam mengejar impian [kata-kata terakhirnya mantapp bro!]

MARET

Lelaki Maret punya aura [kasih] yang menarik simpati lawan jenis [Maca cih! wkwk]. Sifat menonjol lainnya adalah pemalu, cemburuan dan sangat bergantung pada pasangan [yah ga' enak juga ujungnya]. Ia juga penuh tuntutan dan banyak maunya [egois] Ia akan sulit membuka lagi pintu hatinya ketika hatinya telah disakiti.Prinsip percintaannya, lebih baik memendam perasaan, daripada menerima penolakan [jiah.., cemen] Jiwanya sangat jauh dari romantis. Tapi soal kesetiaan, dialah juaranya.

APRIL

Ia akan sulit membuka lagi pintu hatinya ketika hatinya telah disakiti. Prinsip percintaannya, lebih baik memendam perasaan, daripada menerima penolakan [mirip ama yang lahir di Maret yak?] Jiwanya sangat jauh dari romantis. Tapi soal kesetiaan, dialah juaranya [ah, ngikut2 si Maret].

MEI

Ia sangat menghargai kejujuran lebih dari apapun [Beh.. ciyuss]. Ia orang yang mudah jatuh cinta [kayak si Januari nih], apalagi kalau kamu dianggapnya mengerti jiwanya yang senang berkhayal [Angan2 par cendol dong, wkwk]. Ia lawan bicara yang menyenangkan Kelemahannya terkadang ia suka mengatur.[mang nya lo' bos?]

JUNI

Ia sangat pemilih dan sadar merek [kaum borjuis nih!] Seleranya sangat tinggi [sombong ni orang] terutama untuk barang-barang branded. Emosinya mudah meledak dan gampang ngambek [kayak anak kecil ajah] Mood-nya juga mudah berubah. Gampang dipengaruhi dengan kebaikan hati [plinplan ni cowo] memiliki banyak ide dan ragu-ragu [ga pede brarti ni]

JULI

Ia sangat senang berada di sisi Anda [asal anda ga' bau aja] Gaya bicaranya ceplas ceplos dan terus terang [tipe cerewet] Hatinya gampang terluka dan kalau sudah terluka lama sekali pulihnya [Galau ni yeehh]. Cemburunya mudah dipancing dan gampang ngambek [kekanak-kanakan]. Asyiknya, dia adalah pendengar yang baik.

AGUSTUS


Karakter aslinya suka memimpin dan menonjol di antara teman-temannya.  Jiwanya penuh kasih dan penyayang [penyayang hewan apa penyayang perempuan, Wkwk] Ia juga tipe romantis [wah, cowo idaman cewe nich] pintar memperlakukan perempuan, bolehlah kalau dibilang cenderung demen ngegombal [Ups, anda ketauan deh]. Perasaannya sangat halus alias sensitif. Yang menonjol dari laki-laki ini, dia bisa berkeluh kesah atau curhat pada orang lain, tanpa perlu dikorek.[terlalu terbuka tuh sifatnya]

SEPTEMBER


Ia pandai membujuk dan berkompromi. Sikapnya tenang dan pendiam tapi pandai berbicara [ga ngerti sifatnya]. Ia jarang menunjukkan emosinya [mukanya datar aja niih], cenderung menyembunyikan perasaanya. Tipe pemikir dan memiliki ingatan yang kuat [pasti nilai sejarahnya OK]. Saking kuatnya, kesalahan kecil pun bisa melekat lama di kepalanya [membekas dihati dong]. Ia sangat pemilih, tidak sembarangan memilih pasangan dan doyan mengritik. Menyukai olahraga, bertualang dan bersantai.

OKTOBER

Komunikator ulung dan suka mengobrol [anda berbakat jadi sales] Tutur bahasanya halus dan simpatik. Tidak suka berbelit-belit. Ia tidak pandai berbohong dan kurang bisa berpura-pura [berati dia ga ada bakat buat selingkuh, cewe2 bakalan suka nih] Memiliki temperamen buruk, egois. Sangat terpengaruh dengan pendapat pribadi dan cenderung masa bodoh dengan pendapat orang lain [tapi kok ujung2nya jadi egois --"] Cepat mengambil keputusan dan salah satu kelebihannya [bisa jadi pemimpin ni] ia berbakat menjadi peramal hebat karena instingnya sangat kuat.

NOVEMBER

Mempunyai pikiran jauh ke depan [titisan mama loreng ni cowo], unik dan cerdas. Ia memiliki ide-ide yang luar biasa. Pemikirannya tajam dan selalu ingin tahu [tajam, setajam silet?wkwk]. Pendiriannya kuat dan pendendam.[wah ga baek, biar tuhan yang balas cuy] Ia jarang sekali marah, kecuali jika terpaksa[sekali marah mendendam.. parah] Memiliki cinta yang teramat dalam dan sabar. Ciri menonjol darinya bertubuh kuat dan selalu bersemangat.

DESEMBER


Setia dan murah hati [kayaknya dia jualan hati dech] Kurang sabar dan terburu-buru [sabar dong ah…!] Gampang jatuh cinta dan tergesa-gesa dalam berhubungan [wah bawaannya pengen merid ajah tuch] Memiliki ketergantungan yang tinggi pada pasangan. Mudah marah tapi juga suka bercanda [jadi susah bedain dia lagi marah ato lagi becanda] Pada dasarnya ia memiliki sense of humor yang bagus. Pribadi yang menyenangkan, suka bersosialisasi dan tidak suka berada dalam situasi terkekang.


Demikian sekilas info tentang sifat pria berdasarkan bulan lahirnya.. Penulis tidak bertanggung jawab karena ini hasil googlingan juga... heheh Maap Bro..

kalo bisa dishare dung kalo benar mirip apa enggak sifatnya.. Thank You

Komentar

Postingan populer dari blog ini

HO DO TUHAN PARGOGO DI AU

Banyak masalah yang akhir-akhir ini datang, membuat pikiran dan hati kacau. Aku merasa sendiri, hampir ga percaya sama siapapun... Lalu aku teringat sebuah lagu batak.. nice to listen... menyentuh hati... :) Beberapa kali mendengar lagu ini membuat aku menangis, bukan karena masalah yang datang menghampiriku.. Aku hanya ingat aku ga boleh sedih, karena Tuhan senantiasa menemaniku dihari-hari yang bagiku sulit sekalipun. Adapun liriknya seperti dibawah ini (+ aku sertain arti bahasa indonesianya, mudah-mudahan ga salah ngartiinnya): Ho Do Tuhan Dang alani hagogoanki                   - Bukan dengan kekuatanku Boi ahu mardalan di ngolungkon   - Kudapat jalani hidupku Aut unang Ho na dilambungki       - Tanpa Tuhan yang disampingku Tung so boi au songonon                   - Ga bakalan bisa aku seperti ini Ho do hagogoon manungkoli au      - Kaulah kekuatan yang menopangku Hu bereng bohiM laos martangiang ahu -kulihat wajahMu lalu aku berdoa Mangido pangurupion di ahu  

SEKILAS TENTANG GIOK

Saya baru mendapatkan gelang giok dari ortu... hehehe tiba-tiba searching-searching di “om google”. Ternyata ada beberapa hal menarik yang bisa didapatkan... ini dia tetereettttretttt.... [seperti ini nih gelang giok aku, gbr dari "om google"] TENTANG GIOK   [warna tulisannya kayak warna gelang giokku.. hihiihi] Istilah Giok diambil dari salah satu dialek bahasa Cina, bahasa Hokkian yang melafalkan kata Yu (Mandarin) sebagai Giok. Pada kenyataannya di dunia initerdapat aneka ragam dan aneka warna batu Giok mulai dari hijau pekat, coklat, putih susu, bahkan keunguan! Dari 1000 jenis bebatuan yang ada di muka bumi ini hanya sekitar selusin yang tergolong ke dalam batu Giok. Walau identik sebagai batu pualam khas Cina, justru Myanmar-lah penghasil batu Giok yang terbaik. Batu Giok yang berwarna hijau pekat sering dijuluki sebagai Giok Bayam. Varian batu Giok yang berwarna putih sering diberi nama indah seperti Giok Susu atau Giok Salju. Ada batu giok yang urat

SEDIKIT MENGENAI CAPRICORN

Hari ini aku iseng-iseng mencari bagaimana sih karakter pribadi melihat dari bintang, nah kebetulan bintangku CAPRICORN maka aku memulai mencari sifat2 umum dan karakter melalui "mbah google" tentunya... hihihihi #gakreatipbgt  Nah, ini dia sekilas tentang bintang CAPRICORN : UMUMNYA Periode : 22 Desember - 19 Januari Lambang : ada yang bilang kambing jantan, ada yang bilang kambing hutan.. tetapi tetap intinya lambang Capricorn adalah embek alias kambing #hadeuuuh KARAKTER   #katanya serius, ambisius, rapi dan penuh rencana, praktis tapi kadang kurang luwes, suka bekerja keras, humoris, sabar dan teguh, suka mengeluh dan pesimis Cita-cita Capricorn tinggi dan sangat bertanggung jawab. Biarpun tampak tenang, keinginannya banyak sekali. Capricorn selalu bersungguh-sungguh melakukan aktivitas sehari-hari. Aktif dalam banyak kegiatan adalah kesenangannya, sebab Capricorn suka belajar hal-hal yang baru. Sayangnya Capricorn suka gak pede sama kemampuan sendiri da